Bulan: April 2007
-
ada yang mampu berprasangka lebih baik dari gue?
Hari ini gue dapet e-mail forward-an yang menawarkan TV Sanyo flat dengan harga khusus. Hal yang wajar dan biasa-biasa aja, kan? Tapi coba deh baca e-mailnya baik-baik, khususnya di bagian “Note”: ————— From: d****.l** Sent: 27 April 2007 16:01 To: *** Subject: FW: Sori… interrupt….. Ini iklan Ada yang mau…
-
Kesenjangan sosial
…buat yang nggak tegaan, mohon jangan scroll ke bawah. Ada foto dengan adegan yang memilukan sekali. Kesenjangan sosial: Ibu makan enak, anak makan kertas sungguh sebuah potret realita yang patut kita pertanyakan bersama. Keterangan foto: Ida dan bayi rafi di resto GM Jl, Sunda.
-
b2w: persepsi umum vs pengalaman gue
Mudah2an belum pada bosen ya baca gue ngebahas tentang B2W. Selama ini gue banyak denger komentar orang tentang B2W, dan setelah nyoba ber-B2W secara langsung, gue bisa menilai bahwa anggapan-anggapan itu nggak benar/minimal nggak tepat. Di antaranya adalah: Naik sepeda lebih lambat daripada naik kendaraan bermotor Memang bener, bahwa kecepatan…
-
b2w pertama dan bahaya cacingan
Satu problem yang selama ini menghambat gue untuk mencoba B2W adalah karena nggak ada tempat untuk numpang mandi di sekitar kantor. Sementara namanya juga abis nggenjot, walaupun sebentar pasti keringetan. Padahal sebagai karyawan yang menjunjung tinggi profesionalisme, gue nggak ingin menurunkan motivasi kerja rekan-rekan sekantor dengan membuat polusi udara. Cukup…
-
beli sepeda sekarang, akhir tahun jalan2 ke bali (tanpa diundi!)
Serius. Selain sebagai alat transportasi, sepeda juga bisa dianggap sebagai investasi yang akan balik modal, bahkan mendatangkan untung! Mari berhitung; Katakanlah lo mulai dengan sama sekali nol dalam dunia persepedaan, belum punya sepeda apalagi perlengkapannya. Maka elo bisa mulai dengan paket murah meriah seperti yang gue / Ida beli yaitu:…
-
belum bisa b2w, b2k aja dulu deh!
Dalam rangka mempertahankan bahkan kalo bisa terus menurunkan harga gue sebagai sapi, gue mentargetkan olah raga 6 kali seminggu, @ minimal 1 jam. Tapi pada kenyataannya, 3 hari terakhir ini (Jum’at – Minggu) program olah raga gue terhambat oleh berbagai kendala. Yah, di hari Sabtu ada sih olah raganya dikit,…