Bulan: Agustus 2006

  • Toko Buku Togamas – diskon seumur hidup!

    Toko buku ini terhitung baru ada di Bandung, walaupun sebelumnya konon udah pernah ada di Surabaya. Memajang motto heboh “diskon seumur hidup”; TB Togamas menjamin semua buku yang dijual di sana didiskon sebesar 10-20%. Hebatnya lagi, dalam masa promosi ini, dia ngasih diskon sampe 30%. Buku komik neo Conan, misalnya,…

  • hayo ngakuu.. siapa yang pernah jilat batre?

    Di sebuah minggu pagi yang cerah, gue sarapan bubur ayam bareng Eriq, Bayu dan Putra. Selesai makan, Eriq beraksi menjepret2kan kamera pohonnya. Abis itu gue lupa untuk tujuan apa, Eriq membuka-buka tempat batre kameranya. Kalo nggak salah dia mau ngasih liat bentuk batre yang dipake oleh kamera tsb. Tiba-tiba dia…

  • [sharing HRD] WASPADA! 5 gelagat buruk waktu melamar kerja

    [sharing HRD] WASPADA! 5 gelagat buruk waktu melamar kerja

    Lima pertanda yang menunjukkan sebuah perusahaan bukanlah tempat kerja ideal

  • kemacetan di jakarta

    Jakarta adalah ibu kota RI. Penduduknya sangat banyak. Demikian puladengan kendaraannya, juga ada banyak. Hal ini merupakan kesimpulan yangsangat wajar, mengingat kendaraan umumnya dimiliki oleh penduduk. Dengansendirinya, bila penduduknya banyak, besar kemungkinan kendaraan jugamenjadi banyak.Kendaraan yang jumlahnya banyak ini membuat jalanan menjadi macet. Jalananmenjadi macet karena penuh dengan kendaraan, yang…

  • Penemuan hari ini… portable application

    Portable Application atau biasa juga disingkat “Portable App” adalah software yang bisa digunakan tanpa diinstall. Buat yang familiar dengan OS windows*, tentunya tau bahwa rata2 software jaman sekarang minta diinstall dulu sebelum dipake. Beda dengan software jamannya wordstar dulu, di mana lo bisa bawa-bawa disket berisi program ws yang bisa…

  • Cerita di balik “Because of You”

    Y a ya ya, lagu ini memang udah basi. Dirilis bulan November 2005, trus gue baru heboh sekarang, gitu? Ke mana ajaaaa… Biarin, belakangan ini gue lagi seneng2nya sama lagu ini, yang mana memang baru berhasil gue dapatkan di belantara MP beberapa hari yang lalu. Waktu pertama kali denger lagu…