Bulan: Oktober 2006

  • the baby’s eager to see the world

    Siang tadi, Ida SMS:“Serius nih, perutku kok sakit sekali ya?” Gue telepon dia, katanya sakitnya datang dan pergi gitu. Sebentar sakit,sebentar ilang, sakit lagi, dst. Kedengerannya seperti kontraksi. Tapiperkiraan dokter si bayi baru akan lahir pertengahan November – masih lebihdari satu bulan ke depan. Buru-buru gue suruh Ida pulang, dianter…

  • Mitos-mitos Besar yang Keliru

    Benarkah ikan mas hanya punya ingatan selama 5 menit? Benarkah prestasi Einstein waktu sekolah sangat buruk hingga nyaris dikeluarin dari sekolah? Benarkah manusia hanya menggunakan 10% dari kapasitas otaknya? Benarkah meja kerja kita lebih bersih dari dudukan toilet? Benarkah oven microwave memanaskan makanan dari dalam ke luar? Sebagai orang yang…

  • Gula kastor?

    Kemarin, Ida berniat mencoba sebuah resep baru yang bahannya antara lain “gula kastor”. Baik dia maupun gue sama-sama belum pernah denger tentang gula jenis ini, tapi ya coba aja berangkat ke Hero – siapa tau di sana bisa nanya sama petugasnya. Sesampainya di Hero, kami celingukan di deretan rak gula-gulaan,…

  • [sharing HRD] negosiasi gaji

    [sharing HRD] negosiasi gaji

    Menjawab permintaan dari salah seorang pengunjung di shoutbox gue, kali ini gue mau sharing sedikit pengetahuan yang gue punya tentang proses negosiasi gaji. Tapi perlu dicatat; mengingat sekarang gue udah cukup lama meninggalkan dunia per-HRD-an, mungkin informasi yang gue sampaikan di sini udah nggak terlalu update lagi. Jadi, jangan telen…