Kategori: Film
-
Realita, Cinta, dan Rock n Roll
Pertama kali gue denger tentang film ini adalah waktu liat posternya di bioskop Setiabudi, setelah nonton film Mirror yang lucu sekali itu. Gue bilang sama keponakan gue yang waktu itu ikutan nonton, “Wah, ini dia film Indonesia berikut yang harus kita tonton…! Judulnya aja udah NORAK ABIS gitu, pasti filmnya…
-
Garasi
Buat gue, ada 5 motivasi mengapa gue mau nonton sebuah film sampe selesai. Berikut ini adalah daftar motivasi2 tersebut, berurut mulai dari yang terkuat : Penasaran ingin tau kayak apa endingnya Udah tau kira2 endingnya kaya apa, tapi penasaran ingin tau gimana penyelesaian konfliknya Nggak penasaran kayak apa endingnya, atau…
-
Flightplan
Setelah mengintrospeksi diri, pikir-pikir gue ini memang tipe penonton film yang recet. Kalo nonton film, bukannya anteng menikmati suguhan cerita, tapi malah sibuk nanya-nanya sama diri sendiri, “kenapa ini gini, bukannya gitu?” “kenapa tokoh itu melakukan hal itu, kenapa nggak gini aja yang lebih gampang?” “kenapa dia lari ke sana,…
-
Kejar Jakarta: Pedihnya Menonton Misteri Project P
Sinopsis: Film ini dibuka dengan adegan yang memancing rasa penasaran penonton: Ujang (diperankan Daan Aria) berlari di tengah kegelapan, sambil diuber oleh beberapa orang di belakangnya. Habis itu alur bergerak mundur, menceritakan awal kisah di 3 minggu sebelumnya. Ujang datang dari kampungnya, Cibatu, ke Jakarta, untuk menyusul Dadang (diperankan Iyang…
-
King Kong
==SPOILER ALERT!! Review ini mengandung 80% spoiler, jangan baca kalo nggak ingin tau duluan ceritanya== Kalo gue baca info trivia dari IMDB.com, Peter Jackson emang udah lama ngebet ingin bikin King Kong setelah selesai bikin film The Freighteners th 1996. Tapi thn 98 keluar film Godzilla dan Mighty Joe Young,…
-
Cinta Silver
Film percintaan standar, yang penuh dengan adegan2 standar seperti adegan kejar-kejaran di airport trus dicegat petugas dan petugasnya luluh setelah dijelaskan bahwa tindakan ini demi mengejar kekasih yang nyaris caw dan kemudian petugasnya berujar “tapi yang masuk satu aja ya” – kaya adegannya Ladya Cherryl di film AADC; adegan cewek…